Kenapa Pinjaman Akulaku Hanya 600 Ribu – Mendapatkan limit kecil dari suatu Pinjol terkadang membuat kita sulit dalam memenuhi kebutuhan. Contohnya saja pada pinjaman yang hanya mendapatkan jatah 600 Ribu.
Akulaku memang jadi salah satu platform andalan bagi masyarakat luas karena lengkapnya produk serta penawaran kredit yang diberikan. Mulai dari Paylater hingga pinjaman semua tersedia. Namun kenapa pinjaman Akulaku hanya 600 Ribu?
Tentunya hal tersebut menjadi suatu masalah, apalagi bagi Anda yang baru pertama kali mendaftar akun di Akulaku. Oleh sebab itu, kita akan coba kaji bersama terkait permasalahan kenapa pinjaman Akulaku hanya 600 Ribu.
Untuk menjawab rasa penasaran Anda terkait dengan kenapa Pinjaman Akulaku hanya 600 Ribu, maka Admin Mastermanifestors.com akan memberikan penjelasannya. Apabila ingin limit pinjaman Akulaku naik, maka simak pembahasannya berikut ini.
Kenapa Pinjaman Akulaku Hanya 600 Ribu?
Mendapatkan limit pinjaman yang jauh dari ekspektasi tentunya akan membuat kita merasa heran sendiri mengingat banyaknya kebutuhan yang harus dipenuhi. Misalnya Akulaku hanya memberikan limit 600 Ribu.
Dibalik penjatahan pinjaman yang hanya 600 Ribu, pasti ada beberapa penyebab dibaliknya. Pada dasarnya pemberian pinjaman Akulaku ditentukan berdasarkan kebijakan dari pihak developer.
Lantas, kenapa pinjaman Akulaku tersebut hanya 600 Ribu? Supaya dapat diketahui bersama, berikut beberapa penyebab kenapa limit Akulaku hanya 600 Ribu.
1. Baru Pertama Kali Mendaftar Penyebab Pinjaman Akulaku Hanya 600 Ribu
Apabila Anda adalah seorang debitur baru, maka sudah menjadi suatu kewajaran apabila pinjaman awal Akulaku memiliki nominal terbatas bahkan kecil. Pasalnya di tahap ini pihak Akulaku masih menilai apakah seorang debitur layak untuk diberikan pinjaman lebih atau tidak.
Jadi penyebab pertama limit awal Akulaku hanya 600 Ribu adalah baru pertama kali membuat akun.
2. Belum Ada Riwayat Transaksi Penyebab Pinjaman Akulaku Hanya 600 Ribu
Baik pengguna lama maupun baru, apabila di akun Akulaku belum ada transaksi atau penggunaan jatah pinjaman, maka batasnya akan tetap di angka Rp 600.000,00. Ketika tidak ada transaksi, secara otomatis penilaian terhadap debitur juga tidak dapat dilakukan.
Jadi penyebab berikutnya limit Akulaku hanya 600 Ribu adalah tidak adanya riwayat transaksi atau peminjaman dana.
3. Riwayat Kredit Buruk Penyebab Pinjaman Akulaku Hanya 600 Ribu
Selain riwayat transaksi Akulaku, bisa jadi batas peminjaman hanya 600 Ribu dapat terjadi karena riwayat kredit dianggap buruk. Coba ingat kembali pinjaman di lembaga lainnya apakah pernah terjadi telat bayar atau kredit macet.
4. Profil Gaji Rendah Penyebab Pinjaman Akulaku Hanya 600 Ribu
Gaji menjadi gerbang awal dalam menentukan batas pinjaman Akulaku. Penyebab pemberian limit pinjaman hanya 600 Ribu dapat terjadi karena profil gaji dianggap rendah sehingga pihak developer bersifat Skeptis (Ragu).
5. Adanya Telat Bayar Cicilan Penyebab Pinjaman Akulaku Hanya 600 Ribu
Khusus bagi Anda yang pernah meminjam di Akulaku, coba ingat kembali apakah pernah melakukan telat bayar cicilan? Jika pernah, maka ini dapat menjadi salah satu penyebab pinjaman hanya diberikan jatah 600 Ribu saja.
Apabila sudah mengetahui kenapa penentuan pinjaman Akulaku terbatas, maka ada baiknya Anda cek kembali beberapa penyebab di atas. Dengan demikian, Anda sudah mengetahui akar masalah serta tahu cara meningkatkan nominal pinjaman yang hanya 600 Ribu tersebut.
Cara Menaikkan Limit Pinjaman Akulaku
Karena sudah mendapatkan jawaban kenapa pinjaman Akulaku sangat terbatas, maka kita juga harus tahu prosedur untuk menaikkan limitnya. Harapannya tentu saja setelah diterapkan, ketentuan pinjaman yang tadinya hanya 600 Ribu dapat meningkat.
Supaya dapat ditingkatkan, berikut beberapa cara menaikkan limit pinjaman Akulaku.
1. Melengkapi Informasi Data Diri di Akulaku
Sebagai catatan, semakin lengkapnya data diri dari debitur Akulaku, maka semakin besar pengajuan diterima bahkan nominal pinjaman juga akan meningkat. Jadi silahkan cek kembali kelengkapan dokumen pendaftaran Akulaku seperti berikut ini.
- E-KTP
- Kontak Pribadi
- Kontak Darurat
- Pendapatan Bulanan
2. Sering Menggunakan Layanan Akulaku
Cara lainnya dalam meningkatkan jumlah pinjaman Akulaku adalah sering menggunakan layanan yang diberikan. Maksimalkan saja batas yang hanya 600 Ribu ketika pengajuan. Seiring dengan pelunasan pinjaman Akulaku, batas pinjaman juga akan naik.
3. Melakukan Pembayaran Cicilan Akulaku Tepat Waktu
Selain memaksimalkan pinjaman Akulaku, tentu saja Anda juga harus mematuhi aturan tentang pelunasan cicilan atau angsurannya. Jika Anda membayar secara tepat waktu, maka pihak Akulaku akan menaikkan batas yang awalanya hanya 600 Ribu bisa menjadi lebih.
4. Hindari Pelanggaran Kebijakan Akulaku
Apabila pinjaman Akulaku memiliki manfaat besar bagi pemenuhan kebutuhan Anda, maka sebisa mungkin taati kebijakan maupun aturan yang diterapkan. Sebisa mungkin hindari segala bentuk pelanggaran untuk meningkatkan batas pinjaman lebih dari 600 Ribu.
5. Pastikan Akun Akulaku Selalu Aktif
Untuk menambah kapasitas pinjaman Akulaku, maka setidaknya pastikan jika Akun selalu aktif bahkan lebih bagus sering bertransaksi. Semakin sering akun aktf, maka kita dianggap sebagai debitur loyal sehingga pinjaman akan naik tidak hanya 600 Ribu.
6. Menghubungi Customer Service Akulaku
Apabila sudah dirasa memenuhi beberapa poin sebelumnya, maka Anda dapat meminta untuk menaikan batas pinjaman Akulaku dengan menghubungi Customer Service terkait. Ada beberapa layanan Call Center Akulaku yang bisa digunakan oleh para debitur sebagai berikut.
- Call Center Resmi Akulaku: 1500920
- Whatsapp Resmi Akulaku: +62-811-1912-0548
Setelah semua cara di atas Anda terapkan, maka bukan tidak mungkin jika Pinjaman Akulaku akan meningkat lagi batasannya. Namun sebaliknya apabila terjadi pelanggaran, bisa jadi limit yang hanya 600 Ribu akan turun bahkan bisa sampai 300 Ribu.
Akhir Kata
Semua jawaban atas pertanyaan Kenapa Pinjaman Akulaku hanya 600 Ribu sudah terjawab dengan hadirnya pembahasan di atas. Jadi setelah ini silahkan ikuti cara menaikkan limit pinjaman Akulaku sehingga bisa tembus lebih dari Rp 600.000,00.
Sekian pembahasan mengenai Penyebab Limit Akulaku Hanya 600 Ribu dari Mastermanifestors.com. Apabila penasaran dengan beberapa tips, trik, dan update informasi kredit, maka pantau selalu pembahasan dari kami yang akan rilis setiap hari.
Sumber Gambar: Admin Mastermanifestors