12 Cara Menaikan Limit Kredit Pintar Otomatis : Syarat & Maksimal Limit

Cara Menaikan Limit Kredit Pintar – membahas mengenai langkah agar besarnya batas pemakaian pinjaman menjadi lebih besar. Dimana limit Kredit Pintar sejatinya ditentukan secara otomatis oleh sistem.

Kredit Pintar sendiri merupakan salah satu pemberi pinjaman berbasis aplikasi online. Dimana pengguna atau nasabahnya bisa memperoleh kredit hingga kisaran 2 jutaan saat pertama mengajukan.

Seiring penggunaan layanannya, Kredit Pintar bisa memberi limit lebih besar jika nasabahnya memenuhi ketentuan. Sebagai penerima layanan Kredit Pintar, Anda tentu perlu memahami tentang bagaimana bentuk ketentuannya.

Di sini Mastermanifestors akan memberikan penjelasan mengenai langkah agar ketentuan kenaikan limit Kredit Pintar bisa dipenuhi. Selengkapnya mengenai cara menaikkan limit Kredit Pintar dapat disimak di pembahasan berikut.

Tentang Limit Kredit Pintar

Tentang Limit Kredit Pintar

Sama halnya seperti layanan kredit lain seperti kartu kredit, pinjaman dari Kredit Pintar tentunya memiliki batasan tertentu. Dimana batas utang maksimal itu sering disebut dengan istilah limit.

Besarnya limit utang umumnya dibuat bertahap. Artinya meskipun saat pertama membuat akun Anda mendapatkan limit kecil, bukan berarti besaran limit Kredit Pintar tidak bisa naik.

Ketentuan Limit Awal Kredit Pintar

Ketentuan Limit Awal Kredit Pintar

Kredit Pintar memiliki ketentuan limit untuk pengguna baru yakni berkisar antara Rp. 600.000 hingga Rp. 2.300.000. Besarnya limit itu ditentukan oleh pihak Kredit Pintar berdasarkan data peminjaman seseorang.

Jika seseorang pernah memiliki kredit, baik dari perbankan atau non-perbankan pasti memiliki nilai kelancaran pembayaran. Nilai itulah yang menjadi dasar penentuan besaran limit.

Dimana penilaian kredit bisa dinaikkan demgam cara sering meminjam dana ke Kredit Pintar, namun pengembaliannya harus memiliki catatan lancar atau tanpa tunggakan.

Syarat Menaikan Limit Kredit Pintar

Syarat Menaikan Limit Kredit Pintar

Selain mengikuti ketentuan, Kredit Pintar juga memiliki beberapa syarat agar limit dapat dinaikan yaitu:

  • Informasi data diri lengkap termasuk foto KTP & selfie.
  • Sudah mendaftarkan nomor HP dalam aplikasi Kredit Pintar.
  • Sudah pernah melakukan pinjaman.
  • Belum pernah menunggak pembayaran cicilan kredit dalam 6 bulan terakhir.

Cara Menaikan Limit Kredit Pintar Otomatis

Cara Menaikan Limit Kredit Pintar Otomatis

Berdasarkan penjelasan di atas, sudah dapat dipastikan bahwa cara utama untuk menaikan limit Kredit Pintar adalah dengan aktif meminjam uang. Sehingga nantinya nilai/angka kredit (credit score) di dalam sistem akan naik.

Saat credit score tinggi maka sistem secara otomatis akan menaikan limit. Meski begitu masih ada cara lain yang bisa Anda lakukan agar limit Kredit Pintar bisa naik atau mengalami kenaikan. Berikut adalah beberapa cara tersebut.

1. Melunasi Tepat Waktu

1 Melunasi Tepat Waktu

Cara pertama adalah melakukan pelunasan tepat waktu setiap melakukan sebuah utang. Dimana pelunasan sebelum tanggal jatuh tempo akan menaikan nilai kredit sehingga kemungkinan besar limit akan naik.

Sebaliknya jika pernah terlambat membayar tagihan, sistem Kredit Pintar pastinya menurunkan angka kredit Anda. Jangan pernah lakukan hal tersebut jika ingin menaikan limit di aplikasi Kredit Pintar.

2. Nomor HP di Aplikasi Kredit Pintar

2 Nomor Hp Di Aplikasi

Cara kedua adalah memastikan bahwa hanya ada 1 (satu) nomor HP terdaftar di dalam aplikasi. Karena saat ada lebih satu nomor akan membingungkan sistem ketika memberikan angka kredit.

3. Identitas Diri

3 Identitas Diri

Cara berikutnya untuk menambah limit Kredit Pintar adalah melengkapi data identitas diri. Artinya jika informasi belum lengkap maka kenaikan limit akan sulit didapatkan.

Selain itu, pastikan juga data seperti foto selfie dan foto KTP terlihat jelas sehingga mudah untuk dibaca oleh server Kredit Pintar. Jika kedua foto tersebut tidak jelas, kemungkinan besar limit akan susah naik atau bahkan pengajuan pinjaman ditolak.

Maksimal Limit Kredit Pintar

Maksimal Limit Kredit Pintar

Untuk saat ini limit awal Kredit Pintar bisa mengalami kenaikan hingga nilai maksimal Rp. 20.000.000 untuk jangka waktu pinjaman selama 360 hari. Besarnya kenaikan limit Kredit Pintar dipengaruhi oleh rutin atau tidaknya seorang pengguna melakukan peminjaman serta jumlah peminjaman yang telah dilakukan oleh pengguna tersebut.

Call Center Kredit Pintar 24 Jam

Call Center Kredit Pintar

Untuk mengatasi keluhan pelanggan, Kredit Pintar telah menyediakan cara menghubungi pihaknya yaitu melalui call center 24 jam. Pelanggan bisa menghubungi call center Kredit Pintar 24 jam di nomor (021) 50598882.

Cara lain agar dapat berkomunikasi dengan call center Kredit Pintar yakni melalui beberapa platform media sosialnya:

  • Facebook : @KreditPintarOfficial
  • Twitter : @kreditpintar
  • Instagram : @kreditpintar
  • Email : cs@kreditpintar.com

FAQ

1. Apa menaikan limit di Kredit Pintar akan dikenai biaya administrasi?

Tidak, kenaikan limit dibebaskan dari biaya admin.

2. Bagaimana mengetahui limit Kredit Pintar sudah mengalami kenaikan atau belum?

Silakan langsung cek saja pada bagian limit di aplikasi Kredit Pintar.

Akhir Kata

Demikian pembahasan Mastermanifestors seputar cara menaikan limit atau batas peminjaman di Kredit Pintar. Semoga mampu memberikan informasi tambahan sehingga sistem Kredit Pintar mau menaikan limit pinjaman pribadi Anda.

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.